DraftUTU-TIK

By

MEULABOH – UTU | Universitas Teuku Umar (UTU) menjadi salah satu perguruan tinggi negeri (PTN) yang membuka kuota cukup banyak dalam Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT) 2023. Tercatat ada 50 persen kuota atau setara dengan 2.700 kursi yang disediakan universitas sumber inspirasi dan referensi dalam bidang agro and marine industri ini. Kuota tersebut tersebar di 20...
Read More
MEULABOH – UTU | Universitas Teuku Umar (UTU) mengadakan seleksi terbuka Jabatan Tinggi Pratama (JPT) untuk mengisi jabatan Kepala Biro Akademik Kemahasiswaan, Perencanaan dan Kerjasama (AKPK) menyusul akan berakhirnya masa tugas Kepala Biro AKPK saat ini Drs. H.T. Muslim Raden, M.Si pada 1 Juni 2023 mendatang. Ketua Panitia Seleksi terbuka JPT UTU, Prof. Dr. Nyak Amir, S.Pd., M.Pd...
Read More
MEULABOH – UTU | Rektor Universitas Teuku Umar (UTU) Dr. Drs. Ishak Hasan, M.Si menyerahkan Surat Keputusan  pengangkatan kepada 114 Aparatur Sipil Negara (ASN) yang berada pada lingkungan kampus tersebut di Gedung Kuliah Terintegrasi, Alue Penyareng, Aceh Barat, Selasa (04/04/ 2023). SK tersebut diserahkan kepada ASN yang terdiri dari dosen dan tenaga kependidikan. Mereka adalah ASN gelombang terakhir di kampus...
Read More
MEULABOH – UTU | Bertajuk menyambung tali silaturrahmi, meraih keberkahan dibulan ramadhan yang suci, Ikatan Keluarga Alumni (IKA) Universitas Teuku Umar (UTU) menggelar buka puasa bersama yang berlangsung di Abu Kari Kambing, Gampong Suak Ribee, Johan Pahlawan, Aceh Barat, Minggu (02/04/2023). Hadir pada kesempatan tersebut Ketua IKA UTU, Arhamar Ridha, S.Sos, Sekjend IKA Ishalyadi, SKM., M.Kes dan Bendum IKA Rahmad...
Read More
MEULABOH – UTU | Program Studi Agroteknologi, Fakultas Pertanian Universitas Teuku Umar mengadakan sosialisasi pentingnya sertifikasi dalam peningkatan kompetensi lulusan agroteknologi yang berdaya saing unggul dalam menghadapi era industry 4.0” Sosialisasi tersebut berlangsung di Aula Gedung Kuliah Terintegrasi, Kampus UTU, Selasa (9/5/2023) yang dihadiri sekitar 70-an mahasiswa tingkat akhir untuk mempersiapkan lulusan yang mampu berkopetisi...
Read More
MEULABOH – UTU | Dosen Universitas Teuku Umar (UTU) Aceh Barat, Dr. Ustdz  Ismu Ridha, MA (UIR), akan menjadi khatib Shalat Hari Raya Idul Fitri 1444 H di Masjid Oman Al-Makmur, atau sebelumnya lebih dikenal Masjid AlMakmur Lampriet, Banda Aceh, Sabtu (22/4/2023). Sementara yang menjadi imam Shalat Idul Fitri adalah Syeikh Faisal Muhammad Muzammil yang merupakan salah seorang imam...
Read More
MEULABOH – UTU | Rektor Universitas Teuku Umar, Dr. Drs. Ishak Hasan, M.Si  mengucapkan selamat hari raya Idul Fitri 1444 H kepada seluruh civitas akademika. Perayaan Idul Fitri patut dirayakan dengan suka cita di hari kemenangan hari yang Fitri. Bersamaan dengan itu ia juga menyampaikan mohon maaf lahir dan bathin.  “Dengan kerendahan hati, saya beserta keluarga mengucapkan selamat hari...
Read More
MEULABOH – UTU | Prestasi tiada henti diukir oleh putra-putri terbaik kampus sumber Inspirasi dan Referensi, Universitas Teuku Umar. Kali ini prestasi diraih oleh Irza Yunita  mahasiswa Prodi Perikanan, Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan (FPIK) UTU yang baru saja sukses meraih Juara III Kompetisi Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (Pilmapres) Tahun 2023 Tingkat LLDikti Wilayah XIII Aceh,...
Read More
Rektor UTU, Dr. Drs. Ishak Hasan, M.Si didampingi Wakil Rektor I, Dr. Ir. M. Aman Yaman, M.Agric.Sc dan Wakil Rektor II, Prof. Dr. Nyak Amir, M.Pd saat memimpin breafing bersama panitia, pengawas dan tim monev pelaksanaan UTBK-SNBT UTU tahun 2023, Senin (8/5/2023). MEULABOH – UTU| Universitas Teuku Umar (UTU) mulai Senin (08/05/2023) menyelenggarakan Ujian Tulis...
Read More
MEULABOH – UTU | M. Edi Heranda, Anggota Satuan Pengamanan (Satpam) Universitas Teuku Umar menjadi Pemimpin Upacara / Komandan Pasukan yang mengatur barisan peserta Upacara Peringatan Hari Pendidikan Nasional 2 Mei 2023 di Halaman gedung Rektorat Kampus UTU, Selasa (2/5/2023). Dirinya merupakan anggota Satpam yang mendapatkan tugas kehormatan sebagai pemimpin upacara yang bertugas dalam upacara...
Read More
1 8 9 10 11