November 2023

Month

MEULABOH, UTU – Mahasiswa Semester III Tahun 2023, Program Studi Ilmu Komunikasi FISIP-Universitas Teuku Umar (UTU) yang melakukan pendalaman materi jurnalistik pada Harian Serambi Indonesia, dilatih untuk menjadi reporter (wartawan). Mahasiswa yang mengikuti pendalaman materi jurnalistik ini adalah gelombang ke-2. Acara pelatihan berlangsung, Senin, 20 November 2023, di Markas Besar Harian Serambi Indonesia, dan di...
Read More
MEULABOH – UTU | Dalam rangka akselerasi pengembangan kurikulum dan pembelajaran pendidikan tinggi mendukung kampus merdeka mandiri, Program Studi Teknologi Informasi Fakultas Teknik Universitas Teuku Umar (UTU) mengadakan workshop Penyusunan Kurikulum Berbasis Outcome Based Education (OBE). Workshop tersebut dilaksanakan pada 20 – 21 November 2023 di Aula Iskandar Muda Gedung Kuliah Terintegrasi kampus UTU. Prodi menghadirkan narasumber...
Read More
MEULABOH, UTU – Dosen Prodi Ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik-Universitas Teuku Umar (FISIP-UTU) berkolaborasi dengan Dosen Prodi Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI) STAIN Teungku Dirundeng Meulaboh, menggelar Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) bagi kalangan Santri Dayah Dinniyah Darussalam, Kecamatan Kaway XVI, Kabupaten Aceh Barat, Provinsi Aceh. Salah seorang Dosen Program Studi (Prodi) Ilmu...
Read More
MEULABOH – UTU | Dalam rangka mengimplementasikan tridharma Perguruan Tinggi, Program Studi Ilmu Administrasi Negara, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Teuku Umar melaksanakan Pengabdian Kepada Masyarakat berupa sosialisasi program studi ke sejumlah sekolah di Kabupaten Aceh Tengah. Adapun sekolah yang menjadi sasaran sosialisasi Prodi IAN UTU adalah SMAN 8 Takengon Unggul dan MAN...
Read More
MEULABOH – UTU | Mahssiswa UniversitasTeuku Umar  kembali meraih prestasi yang membanggakan, kali ini melalui Yunus Fahendra Mahasiswa Progam Studi Ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. Ia berhasil meraih juara II dalam lomba kategori mengarang dan Baca Hikayat diajang Pekan Kebudayaan Aceh (PKA) ke-8 yang berlangsung di Kompleks Taman Budaya Kota Banda Aceh, Jum’at (10/11/2023)....
Read More
MEULABOH – UTU | Kegiatan seleksi Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Korps Pegawai Republik Indonesia (KORPRI) Tingkat Provinsi Aceh tahun 2023 telah dilaksanakan. Kegiatan tersebut berlangsung di Aula Kantor Dinas Syariat Islam Aceh, Senin (13/11/2023). Tiga Dosen Universitas Teuku Umar yang mengikuti seleksi berhasil meraih Juara MTQ KORPRI Tingkat Provinsi Aceh yaitu Makalah Ilmiah Alquran Putri meraih Juara...
Read More
MEULABOH – UTU | Sejumlah mahasiswa dari Prodi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Teuku Umar melakukan observasi di Radio republik indonesia cabang Meulaboh guna memenuhi tugas akhir mata kuliah manajemen media, Jum’at (17/11/23). Kegiatan tersebut dalam upaya menghadirkan pengalaman pembelajaran yang lebih mendalam bagi mahasiswa. Kegiatan tersebut juga bertujuan untuk membangun...
Read More
MEULABOH – UTU | Himpunan Mahasiswa Agroteknologi (Himagro) Fakultas Pertanian – Universitas Teuku Umar sukses mengadakan Seminar Nasional Agro in Art tahun 2023. Kegiatan yang dilaksanakan di Aula GKT, lantai II Kampus UTU, Selasa (14/11/2023). Kegiatan yang mengangkat tema “Optimalisasi Peran Gen Z Dalam Mewujudkan Agrikultural 4.1 Di Lahan Marginal”, ini menghadirkan Prof. Dr. Ir....
Read More
MEULABOH, UTU – Dewan Perwakilan Mahasiswa (DPM) Fakultas Kesehatan Masyarakat (FKM) Universitas Teuku Umar telah menyelenggerakan pelantikan Keluarga Besar Organisasi Mahasiswa Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Teuku Umar Periode 2023-2024. Kegiatan ini dilaksanakan selasa, 14 November 2023. Kegiatan pelantikan Ormawa FKM UTU tersebut diawali dengan penyampaian pelaporan ketua panitia oleh firmansyah sinaga yaitu seluruh ORMAWA FKM...
Read More
MEULABOH – UTU | Program Studi Magister Ilmu Perikanan Universitas Teuku Umar menyelenggarakan Guest Lecture, Jum’at (17/11/2023) yang berlangsung secara daring melalui aplikasi zoom meeting. Kegiatan bertema “the Study of Taxonomy and Phylogeografy on the genus johnius (perciformes : Sciaenidae) ini the South China Sea” itu menghadirkan pakar perikanan dari Malaysia yaitu Dr. Norhafiz Hanafi...
Read More
1 2 3 4 5 6 10