MEULABOH – UTU | Universitas Teuku Umar (UTU) mengikuti kegiatan pembahasan usul penataan Organisasi dan Tata Kerja Perguruan Tinggi Negeri yang diadakan oleh Biro Organisasi dan Tata Laksana (Ortala) Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek). UTU berupaya untuk menyederhanakan birokrasi serta melakukan penataan organisasi dan tata kerja sesuai dengan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan...Read More
MEULABOH – UTU | Dalam sepekan terakhir, Universitas Teuku Umar bertubi-tubi mendapatkan khabar yang membahagiakan tentunya tentang prestasi yang diraih baik oleh dosen maupun mahasiswa. Teranyar, khabar tenyang lulusnya 19 tim Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) 8 bidang yang mendapatkan pendanaan dari Kemendikbudristek tahun 2023. PKM merupakan ajang bergengsi yang diadakan oleh Kemendikbud Ristek. PKM diikuti...Read More
MEULABOH – UTU | Syahrul Saputra, Mahasiswa Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan (FPIK) Universitas Teuku Umar kembali menunjukkan kiprahnya dalam kompetisi Nasional. Prestasi gemilang ini datang dari Ajang Lomba Karya Tulis Ilmiah (LKTIN) Faperta Fair III, yang diselenggarakan oleh Sentosa Foundation bekerja sama dengan Universitas Nadhlatul Wathan, Mataram pada 17 sampai 19 Juni 2023. Pada...Read More
MEULABOH – UTU | Wakil Rektor III Bidang Kemahasiswaan dan Alumni Universitas Teuku Umar, Ibrahim, SKM., M.NSc beserta rombongan melakukan Monev KKN-Kolaborasi PTN Aceh ke Kabupaten Pidie Jaya, Sabtu (17/6/2023). Warek III yang turut didampingi Korpus KKN Teungku Nih Farisni, SKM., M.Kes ini mengunjungi sejumlah lokasi KKN-Kolaborasi di kecamatan Meureudu, diantaranya ke gampong Meunasah Balek,...Read More
MEULABOH, UTU – Universitas Teuku Umar mengirimkan delegasi mahasiswa untuk mengikuti ajang seleksi wawancara pemilihan Duta Bahasa Provinsi Aceh 2023 yanjg di pusatkan Balai Bahasa Provinsi Aceh di Banda Aceh, Rabu 14 Juni 2023. Dalam kegiatan berupa seleksi wawancara tersebut diikuti oleh 5 orang perwakilan dari Duta Bahasa UTU yang terdiri dari 3 mahasiswa dan...Read More
MEULABOH – UTU | Pelaksanaan event UTU Cup 2023 yang berlangsung dari tanggal 23 Mei s/d 7 Juni 2023 yang bertempat di GOS Aceh Barat, Pasi Pinang, Meulaboh Aceh Barat dan lapangan Volly ball kampus UTU secara resmi ditutup, pada Jum’at (16/6/2023) sore. Prosesi acara penutupan sekaligus pembagian hadiah kepada pemenang berlangsung di Aula Utama,...Read More
MEULABOH – UTU | Sebanyak 60 orang mahasiswa Universitas Teuku Umar yang merupakan anggota tim Ekspedisi Kampung Bahari telah tiba di Kabupaten Simeulue pada Sabtu (17/6/2023). Tim ekspedisi tersebut di sambut oleh Plt. Bupati Kabupaten Simeulue, yang diwakili Sekretaris Daerah, Asludin, SE., M.Kes. Adapun program ekspedisi kampung bahari akan berlangsung mulai 16 sampai dengan 25...Read More
MEULABOH – UTU | Tim Ekspedisi Kampung Bahari, Universitas Teuku Umar pada Jum’at (16/6/2023) resmi dilepas oleh Rektor UTU yang diwakili Wakil Rektor III bidang Kemahasiswaan dan Alumni UTU, Ibrahim, SKM., MNSc. Pelepasan ini dilakukan di aula GKT, Kampus UTU, Alue Penyareng. Dalam pertemuan tersebut selain dihadiri Wakil Rektor III, juga turut hadir Anggota DPR...Read More
MEULABOH – UTU | Akreditasi program studi merupakan proses evaluasi dan penilaian secara komprehensif atas komitmen program studi terhadap mutu dan kapasitas penyelenggaraan program Tri Dharma Perguruan Tinggi, guna menentukan kelayakan program studi untuk menyelenggarakan program akademiknya. Berkaitan dengan hal tersebut, Lembaga Akreditasi Mandiri Keteknikan (LAM Teknik) melaksanakan Asesmen Lapangan (AL) terhadap Program Studi Teknik...Read More
MEULABOH – UTU | Ketua Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Korps Sukarela (KSR) Palang Merah Indonesia (PMI) Universitas Teuku Umar, Darmaji mengikuti pelatihan pertolongan pertama tingkat menengah atau intermediate level yang diselenggarakan oleh UKM KSR PMI Unit Universitas Negeri Makasar. Kegiatan yang mengusung tema “membekali diri dalam peningkatan kapasitas relawan untuk mengabdi tanpa batas demi kemanusiaan”...Read More
Komentar Terbaru